Tugas Pendahuluan 1



Percobaan 1 Kondisi 7

Buatlah rangkaian seperti gambar percobaan 1 dengan output led biasa dan seven segment common anoda dalam rangkaian.












Pada percobaan 1 kondisi 7 ini terdapat switch yang terhubung terhadap Vcc dan ground. Dan rangkaian JK Flip Flop, input RS nya berlogika 1 yang mengakibatkan tidak mempengaruhi output dari JK Flip Flop. Input K terhubung ke gerbang logika NOT dan input CLK terhubung dengan gerbang logika AND yang mengakibatkan input CLK menjadi output dari gerbang logika AND. Percobaan ini adalah shift regiter serial in serial out (SISO) yaitu rangkaian ini shift register dengan input dan outputnya itu 1. Sehingga, rangkaian JK Flip Flop kedua menunggu inputan dari output JK Flip Flop yang pertama. Perpindahan input dan output in yang disebutkan sebagai pergeseran.































Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  PRATIKUM SISTEM DIGITAL TAHUN 2022 OLEH : Tyas Ananda Putri 2010952036 JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ANDALAS PADANG 2021